Cara menghemat umur SSD - Terbukti ampuh

 

Cara menghemat umur SSD 2022 Terbukti ampuh
Cara menghemat umur SSD 2022

Cara Menghemat Umur SSD

Dani31 akan memberikan sebuah tutorial Cara menghemat umur SSD dengan mudah dan gampang. SSD merupakan sebuah media penyimpanan atau storage di mana SSD sendiri sudah bisa dibilang menggantikan hardisk (HDD). Karena dari segi performa dan juga usability SSD sangat mumpuni. 

Banyak sekali orang yang belum paham atau belum mengerti cara menghemat atau bisa dibilang mengurangi beban dan memperpanjang umur SSD di mana jika kesalahan tersebut dilakukan maka akibatnya akan sangat fatal terhadap SSD kita. di samping mengurangi life cycle atau umur SSD juga mengurangi Tera Byte to Write atau tbw pada SSD dimana setiap tbw pada SSD berbeda-beda tergantung kapasitas dan juga besaran SSD, ada Beberapa brand yang memberikan perbedaan tbw seperti.

Kingston memberikan 80 tbw pada SSD dengan kapasitas 240 giga sedangkan 40 tbw untuk SSD dengan kapasitas 120 giga. artinya jika kita sudah mencapai ambang batas tbw maka secara tidak langsung SSD di kita bisa terbilang rusak namun dengan catatan masih bisa diakses dengan blok akses yakni tidak bisa menulis data atau bisa dibilang read data.

Cek Performa SSD.

Untuk mengetahui performa dari masing masing ssd, kita bisa menggunakan software ssd benchmark dan ssd speed test. sebelum membeli ssd pastikan kamu memilih brand ssd yang cukup terkenal bahkan jika memiliki uang lebih pilih ssd dengan merek terkenal seperti Samsung ssd, WD ssd (Western Digital), Kingston ssd, Midasforce ssd, dan masih banyak brand yang cukup terkenal dan familiar.

Maka dari itu jangan sampai salah pilih ssd, jika sudah terlanjur beli pastikan kamu melakukan ssd benchmark menggunakan crystal disk mark untuk melakukan pengujian performa pada ssd yang kamu miliki.

Jika hasil result dari crystal disk mark ssd benchmark tools ini sesuai dengan spesifikasi atau mendekati spesifikasi dari ssd tersebut, maka bisa dipastikan ssd disk yang kamu gunakan adalah asli atau original. Karena banyak ssd yang bodong, palsu atau fake.

hati hati dalam memilih ssh ya,

Tips dan Trik Menghemat Umur SSD

  1. Mematikan defrag pada Windows.

  2. Memindahkan atau mengurangi beban pemindahan data read dan write pada Storage yang lain semisal jika kalian menggunakan dua buah Storage yang berbeda ada dengan contoh SSD dan harddisk maka beban read dan Write pada ssd kalian kurangkan ke hardisk.

  3. Memindahkan data download IDM kemudian cache, file-file  dengan kapasitas besar.

Macam macam jenis SSD.

  1. sata ssd

  2. pcie ssd

  3. nvme ssd

  4. nvme pcie ssd
Jangan asal pilih & membeli ssd pada online shop dengan harga murah, karena akan sangat fatal jika kamu membeli ssd namun tidak bisa digunakan. Sebelum membeli ssd pastikan laptop, PC, Dekstop dan perangkat yang akan kamu pasang ssd tersebut memiliki slot / port ssd diatas.

Cara mengetahuinya cukup mencari dan membaca dokumentasi spesifikasi laptop atau perangkat yang digunakan, sebagai contoh. Pada PC saya memiliki port SATA. dan pada Laptop saya menggunakan port nvme ssd.

caranya cukup ketik merek dan kode name perangkat kita, contoh "Spesifikasi Asus VivoBook 14 X412FJ"  di google, maka akan muncul spesifikasi dan keterangan perangkat kalian.

m.2 nvme ssd
ssd M.2

jadi pada saat pembelian sertakan dan cari ssd dengan kata seperti itu, jika kamu ingin mengganti hard disk (HDD) ke SSD (solid-state drive)

Jika bingung silahkan simak video di bawah ini jangan di Skip,

Like comment dan subscribe jika ada pertanyaan silahkan komentar di kolom komentar dibawah ini ataupun pada youtube channel Noob Gaming. 


Pada video diatas saya menggunakan ssd (solid-state drive) dengan merek WD (Western Digital) dengan kapasitas 120 GB, dimana untuk ssd dengan brand WD ini memiliki software dahsboard ialah WD Dashboard.

Untuk kasus sobat bisa menyesuaikan jika menggunakan brand atau merek ssd masing masing, karena setiap brand memiliki software ssd dashboard milik mereka masing masing. Oleh karena itu dibawah ini saya menyertakan beberapa ssd dashboard dari berbagai brand untuk meihat performance ssd yang kamu miliki.

Kingston SSD Manager

Bagi pengguna kingston, ssd dashboard untuk  merek kingston ssd sudah ada. untuk interface, kelengkapan informasi, Windows TRIM dan fitur lainnya yang ada bisa kalian cek di kingston ssd manager ini.

Selebihnya sama, fitur yang disediakan untuk ssd terbilang mirip. jadi jangan hawatir kebingungan untuk interface dari ssd manager dari Kingston ini ya.

Setelah 4 tahun menggunakan ssd

life remaining ssd
life remaining ssd

Diatas merupakan performa dan life cycle dari ssd saya setelah 4 tahun, pada laptop VivoBook 14 X412FJ saya memiliki 2 port untuk storange (Penyimpanan) yaitu : NVME SSD dan port SATA.

Hemat bukan jika menggunakan cara ini, dengan rata rata online laptop saya setiap hari.


Oke mungkin seperti itu artikel mengenai cara menghemat umur SSD dengan mudah dan sukses di 2022 share artikel ini dan juga bookmark agar teman-teman kalian juga mendapat info terbaru dari dani31.eu.org & berbagi itu indah

Posting Komentar untuk "Cara menghemat umur SSD - Terbukti ampuh"